Berdasarkan pengumuman dengan Nomor 11332/UN4.24/PK.03.02/2021 perihal Hasil Seleksi Administrasi Penerimaan Program Internship Rumah Sakit Unhas tahun 2021, maka dengan ini disampaikan bahwa pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) akan dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 24 November 2021. Tata Tertib dan pembagian sesi pelaksanaan SKD dapat dilihat di sini.
Demikian untuk menjadi perhatian.
catatan : nomor urut pada lampiran adalah nomor urut peserta pada pengumuman seleksi administrasi.